Apa Itu WFH ? Ini Penjelasan Singkatnya

Apa itu WFH-Pandemi covid-19 diprediksi masih akan berlangsung dalam waktu yang cukup lama. Jadi banyak aktivitas masih akan dilakukan dari rumah masing-masing. Bagi para karyawan perusahaan, istilah WFH kini seolah tidak begitu asing ditelinga mereka. Apa itu WFH?

Istilah WFH mulai ngetrend setelah pandemi covid-19, dimana banyak orang menghabiskan waktu dirumah. Ini terjadi karena pemerintah menetapkan pembatasan secara berkala untuk membatasi gerak virus covid-19. Pembatasannya bukan sebentar, tapi sudah beberapa tahun lamanya.

WFH merupakan dari “work from home”. Jadi WFH bisa diartikan melakukan pekerjaan atau aktivitas dari rumah. Biasanya dengan media perantara seperti aplikasi Zoom dan Google Meet. Apa yang sudah dikerjakan akan dipresentasikan melalui layar atau room yang tersedia di Zoom dan Google Meet.

Work from home tidak berarti pekerjaan bisa dilakukan sambil bersantai-santai atau melakukan aktivitas lain. Tetap ada pengawasan dari pimpinan perusahaan terhadap karyawannya. Apakah karyawan yang bersangkutan tetap memliki kinerja yang baik walaupun bekerja dari rumah.

Kini, beberapa pekerja yang diberikan kesempatan untuk bekerja dari rumah mulai terbiasa dengan perubahan situasi. Bagaimanapun opsi Work from home sesuatu yang tak bisa ditawar-tawar lagi, mengingat virus covid selalu bermutasi sehingga membentuk varian yang cukup ganas.

Baca Juga:  5 Tipe Wanita Yang Jarang Didekati Pria Lajang

Check Also

Cara Agar Menjadi Orang Sukses di Setiap Aspek Kehidupan

Cara agar menjadi orang sukses-Semua orang di dunia ini ingin meraih kesuksesan. Tapi apa sebenarnya …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *