Kenapa Layar Sentuh HP Tidak Berfungsi? Ternyata Ini Penyebabnya

Penyebab layar sentuh hp tidak berfungsi-Selain PCB Board, layar sentuh atau touch screen merupakan salah satu komponen utama yang tersemat di hp. Tanpa adanya layar sentuh, hp tidak mungkin bisa digunakan walaupun keadaan mesinnya masih cukup bagus. Namun, kadang-kadang layar sentuh hp bisa bermasalah juga, ini tentunya bisa mengganggu pekerjaan dan aktivitas yang anda lakukan setiap harinya.

Berdasarkan pengalaman beberapa pengguna hp yang layar sentuhnya bermasalah, sulit sekali memahami letak masalahnya jika hp tidak diperiksa oleh tukang servis. Tapi sebenarnya masalah pada layar sentuh hp sudah cukup umum terjadi. Itu dikarenakan salah pengunaan atau faktor lainnya. Supaya gak salah kaprah, berikut ini kami jelaskan penyebab layar sentuh hp tidak berfungsi?

Penyebab layar sentuh hp tidak berfungsi

1. LCD hp rusak

Bagian pertama yang patut dicurigai adalah LCD hp. Jika layar sentuh tidak lagi sensitif seperti biasanya, maka bisa dipastikan ada kerusakan dibagian LCD. Bisa jadi, hp sebelumnya Uda pernah jatuh dan keretakan sedikit di bagian LCD. Keretakan akan menjalar secara perlahan sehingga semua bagian LCD rusak.

2. Mesin MMC

Jika bagian dalam mesin hp rusak, ternyata itu bisa memengaruhi layar sentuh juga. Sekuat apapun berupaya jika bagian mesin rusak, layar sentuhnya juga tidak akan bisa digunakan. Jelas sekali, bagian mesin harus direpair, kemudian akselerasikan dengan LCD sebelumnya, maka kemungkinan layar sentuh bisa digunakan lagi.

3. Kabel fleksibel rusak

Memang kabel fleksibel masih satu bagian dengan LCD, jadi jelas sekali kerusakan di bagian kabel akan memengaruhi hidup tidaknya layar sentuh secara keseluruhan. Jika kabel fleksibel sudah berbau terbakar, itu berarti kabelnya tidak bisa digunakan lagi. Upayakan selalu untuk mengecek kabel fleksibel dengan lebih teliti, agar layar sentuh tidak terganggu kinerjanya.

Baca Juga:  domain secure.facebook.com merupakan

Check Also

Mudah Dipahami, Ini Cara Mengubah File PDF ke Microsoft Word

Cara mengubah file PDF ke Microsoft Word-Sebagian besar perusahaan dan perorangan sering menggunakan format PDF …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *